Babinsa Koramil 0824/16 Tanggul Bantu Pengairan Irigasi Petani Dengan Pompanisasi

    Babinsa Koramil 0824/16 Tanggul Bantu Pengairan Irigasi Petani Dengan Pompanisasi

    JEMBER - Pelaksanaan pendampingan pertanian Koramil 0824/16 Tanggul dilaksanakan oleh Serma Teguh Hidayat Babinsa Manggisan Kecamatan Tanggul Kabupaten Jember, dengan membantiu irigasi p[engairan pertanian petani mengandalkan mesin pompa air, dengan menaikan air dari sungai terdekat.

    Seperti yang dilakukan di lahan milik Abdul Malik 57 tahun seluas 2 Hektar yang akan ditanami padi dan kesulitan air irigasi. Pada Selasa 20/08/2024.

    Menurut Danramil 0824/16 Tanggul Kapten Inf Abd Munthalib menyatakan, bahwa kegiatan pendampingan pertanian ini terus kita lakukan secara masif dalam mendukung penguatan produkasi pertanian dalam mengantisipasi ancaman krisis pangan global.

    Kendala para petani saat ini memang pengairan irigasi lahan disebagian besar wilayah Kecamatan Tanggul, namun demikian kita berkolaborasi dengan kelompok tani, melakukan peningkatan masa tanam, percepatan tanam dan perluasan areal tanam, dengan mengandalkan alat mesin pompa air, dengan program pompanisasi, baik dengan membuat sumur maupun menaikkan air sungai disekitarnya.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam konfirmasinya membenarkan adanya pendampingan pertanian, yang terfokus pada percepatan tanam dan perluasan area tanam, bahkan kita mensiagakan alat mesin pompa air di Makoramil sebanyak 2 unit untuk membantu membackup pengairan irigasi lahan petani, apabila mesin pompa air di kelompok-kelompok tani kekuarangan perkuatan sarana. Jelasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 0824/16 Tanggul Mantapkan Pelatihan...

    Artikel Berikutnya

    Danramil 0824/16 Tanggul Pimpin Gerakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Pantau  Pendistribusian Logistik Pilkada Serentak 2024
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi

    Ikuti Kami